Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Karalloe di Gowa
Gowa | Konstruktif.id Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Karalloe dalam kunjungan kerjanya ke Provinsi Sulawesi Selatan, pada Selasa, 23 November 2021. Bendungan yang menghabiskan anggaran sebesar Rp1,27 triliun tersebut memiliki kapasitas...
Read moreDetails